Yang kami tawarkan

Kerusakan peralatan atau kegagalan fungsi biasanya menyebabkan suhu menjadi cepat naik. Jika tidak ada intervensi pada tahap awal, hal ini dapat menyebabkan waktu henti operasional dan kerugian yang besar. Itulah hal yang memusingkan bagi pemilik bisnis di segala industri. Namun hal itu bukanlah hal yang tidak bisa teratasi.

 

Solusi Termografi Industri Hikvision memanfaatkan produk termografi terdepan di industri untuk mendeteksi tanda-tanda kegagalan 24/7 melalui perubahan suhu yang tidak normal selama operasi yang kritikal terhadap suhu, membantu pemeliharaan preventif dan kontrol kualitas produk, dan juga memungkinkan respons yang tepat waktu dan efektif terhadap semua jenis risiko. Baca terus untuk mempelajari selengkapnya. 

Solusi yang direkomendasikan

  • Pencitraan termal untuk aplikasi industri

Capture the invisible instantly

  • Pemantauan 24/7 secara real-time pada generator, korosi pipa, kenaikan suhu pada instalasi listrik dan lainnya dengan stabilitas yang baik, pencitraan yang jelas, dan akurasi tinggi – hingga ± 2° C atau ± 2%.
  • Beberapa aturan pengukuran suhu – termasuk pengukuran titik, garis, dan bingkai – di mana pengguna dapat memilih berbagai skenario untuk mencapai akurasi maksimum. 
  • Distribusi panas dapat ditampilkan dengan jelas melalui gambar dan kurva suhu historis dari titik prasetel atau termometri. Ini memberikan ringkasan yang cepat kepada pengguna tentang target yang diamati, membantu tim pemeliharaan untuk memecahkan masalah dan mengambil tindakan korektif.
  • Pemeriksaan jarak jauh melalui platform perangkat lunak profesional menawarkan analisis suhu cerdas dengan umpan video live berdasarkan pencitraan termal. Pengguna dapat secara otomatis menerima notifikasi alarm dengan klip video atau gambar diam berdasarkan aturan prasetel.

Anda mungkin juga tertarik pada

Hikvision.com uses strictly necessary cookies and related technologies to enable the website to function. With your consent, we would also like to use cookies to observe and analyse traffic levels and other metrics / show you targeted advertising / show you advertising on the basis of your location / tailor our website's content. For more information on cookie practices please refer to our cookie policy.

 

Hubungi Kami
Hik-Partner Pro close
Hik-Partner Pro
Security Business Assistant. At Your Fingertips. Learn more
Hik-Partner Pro
Scan and download the app
Hik-Partner Pro
Hik-Partner Pro

Get a better browsing experience

You are using a web browser we don’t support. Please try one of the following options to have a better experience of our web content.