RINGKASAN

Laporan keuangan setahun penuh 2019 Hikvision

Pada tahun 2019, Hikvision menghasilkan pendapatan total sebesar RMB 57,66 miliar, mencapai pertumbuhan tahunan (YoY) sebesar 15,69%, dan laba bersih dari perusahaan induk sebesar RMB 12,41 miliar, yang menunjukkan pertumbuhan YoY sebesar 9,36%. Total pendapatan luar negeri sebesar RMB 16,24 miliar, dengan pertumbuhan YoY sebesar 14,43%. Pendapatan di pasar domestik (Tiongkok) pada tahun 2019 sebesar RMB 41,42 miliar, dengan perumbuhan YoY sebesar 16,20%.

 

Bisnis inovatif Hikvision mencapai pertumbuhan yang solid pada tahun 2019. Khususnya, pendapatan bisnis rumah pintar pada tahun 2019 sebesar RMB 2,59 miliar, dengan pertumbuhan YoY sebesar 58,38%. Bisnis robotika menghasilkan pendapatan sebesar RMB 813,99 juta, dengan pertumbuhan YoY sebesar 23,88%.

 

Meskipun terjadi ketidakpastian di lingkungan eksternal pada tahun 2020, Hikvision akan secara proaktif meningkatkan efisiensi operasi dan mengelola risiko untuk mengatasi tantangan dan mempertahankan pengembangan yang stabil. Sementara itu, Hikvision akan terus menyediakan produk dan solusi canggih melalui teknologi inovatif untuk membantu meningkatakan keamanan, efisiensi, dan keberlanjutan komunitas dan masyarakat.

Other Corporate Information

Hikvision.com uses strictly necessary cookies and related technologies to enable the website to function. With your consent, we would also like to use cookies to observe and analyse traffic levels and other metrics / show you targeted advertising / show you advertising on the basis of your location / tailor our website's content. For more information on cookie practices please refer to our cookie policy.

 

Hubungi Kami
Hik-Partner Pro close
Hik-Partner Pro
Security Business Assistant. At Your Fingertips. Learn more
Hik-Partner Pro
Scan and download the app
Hik-Partner Pro
Hik-Partner Pro

Get a better browsing experience

You are using a web browser we don’t support. Please try one of the following options to have a better experience of our web content.